4.21/5 (14) FOLLOW untuk mengikuti artikel-artikel mencerahkan Follow Us Kata orang-orang aku hilang. Mereka meributkan hal itu di warung kopi, di emperan toko, di los-los ikan, di halte bus dan di pelataran rumah sakit. Sial! Kenapa aku dikabarkan telah menghilang? ...
Read More »Tuhan Hujan di Pulau Cuki
4.46/5 (24) Bagi penduduk Pulau Cuki, hujan adalah Tuhan. Pesta pora dengan tarian gemulai bernada gempita adalah penyambutan untuk Tuhan. Mereka meyakini dan tidak tergerus waktu sedetik pun, hujan adalah Tuhan. Pulau Cuki berada jauh dari warna-warni dunia. Ia tersuruk ...
Read More »Yang Panas di IslamLib
3.9/5 (39) Sebagai sebuah situs web yang mengangkat tema agama dalam tulisan-tulisannya, IslamLib cukup mampu menarik perhatian banyak masyarakat. Bagi saya, selain tulisan, ada sesuatu yang menarik dari IslamLib, yakni komentar-komentar yang berada di bawah tulisan yang diterbitkan. Beberapa waktu ...
Read More »Seminggu Menjadi Ateis
4.11/5 (18) Cakra duduk menepi di pinggir sungai yang mengalir di sebuah kota kecil yang mulai ramai dicabik zaman. Ia sendirian, tanpa ada suara yang sudi mengajaknya bersandar dengan gurau. Tiba-tiba saja terlintas sebuah keinginan yang mencuat dari dalam benaknya. ...
Read More »Ssst…. Tentang Rahasia
4.43/5 (23) IslamLib – Saya bukan ulama, ahli agama atau orang yang berlatarbelakang pendidikan di kampus-kampus agama. Saya hanya seorang petualang. Dalam beberapa tahun terakhir, saya berjalan menapaki sejumlah tempat. Mungkin saya bisa dikatakan musafir. Meskipun demikian adanya, saya meminta izin untuk ...
Read More »Filosofi Remote Control Resensi Film PK
3.5/5 (6) IslamLib – Pernahkan Anda menonton film besutan sutradara Rajkumar Hirani yang berjudul ‘PK’? Film yang dirilis di akhir tahun 2014 ini selain mendapat banyak penghargaan juga sukses meraup pendapatan sebesar 96 juta dolar. Tak salah jika sejumlah media ...
Read More »Mengapa Saya Suka dengan Perempuan Ateis Itu?
4.24/5 (29) IslamLib – Saya punya seorang teman di media sosial. Perempuan cantik berambut coklat asal London. Tapi bukan karena itu saya menuliskan sosoknya di sini. Melainkan prinsip hidupnya sebagai seorang ateis yang membedakan ia dari kebanyakan teman-teman saya di jejaring ...
Read More »