4.1/5 (21) FOLLOW untuk mengikuti artikel-artikel mencerahkan Follow Us IslamLib – Pandangan negatif terhadap anjing bukanlah khas Islam. Hal serupa juga kita jumpai dalam agama-agama semitik lain: Yahudi dan Kristen. Sikap Islam yang negatif pada anjing sejatinya hanyalah refleksi dari ...
Read More »Muslim dan Canine-Phobia Anjing Dalam Islam (1)
4.35/5 (17) IslamLib – Bruce Gilmour adalah warga Kanada yang buta. Ke manapun pergi, ia membawa anjing sebagai penunjuk jalan. Suatu hari, ia mencegat taksi. Taksi tak berhenti. Besoknya ia protes ke perusahaan taksi itu. Kata pihak manajamen: supir taksi ...
Read More »Nikah, Talak, Negara Q&A Islam
4.57/5 (7) IslamLib – Pertanyaan menarik diajukan seorang pembaca situs ini. Perihal talak. Ia menceraikan isterinya dalam keadaan emosi tak stabil. Setelah reda emosinya, ia sadar. Ia sebetulnya tak benar-benar ingin menceraikan isterinya. Ia hanya marah saja. Dalam keadaan seperti ...
Read More »Ketika Cak Nur “Mampir” di Kampung Saya Mengenang Nurcholish Madjid
4.71/5 (14) IslamLib – Mungkin banyak yang mengira saya mulai mengembangkan pendekatan liberal dalam memahami Islam sejak sekolah di Amerika. Dugaan ini keliru sama sekali. Saya sudah mencicil liberalisme pemikiran sejak awal, saat saya masih belajar di sebuah pesantren kecil ...
Read More »Anjing Dalam Islam
4.13/5 (8) IslamLib – Waktu kecil dulu, bersama anak-anak lain, saya kerap mengejar anjing dan melemparinya dengan batu. Anjing, bagi kami dulu, adalah binatang najis yang harus diusir dari kampung. Dulu, hanya orang-orang Tionghoa saja yang memiliki anjing. Keluarga Muslim ...
Read More »Bolehkah Muslim Mempelajari Kitab Suci Agama Lain?
4.2/5 (25) IslamLib – Ada banyak tanggapan menarik terhadap esei saya tentang definisi murtad. Seorang pembaca mengisahkan pengalaman traumatik. Puteranya meninggal. Ia sedih, tentu saja. Ia lalu berkenalan, dan pelan-pelan mempelajari Buddhisme. Dan ia menemukan ketenangan di sana. Ia, saya ...
Read More »Yang Penting Bukan Imanmu, Tapi Tindakanmu
3.91/5 (11) IslamLib – Orang-orang beriman kerap bertengkar mengenai apa yang disebut sebagai “truth claim”, klaim kebenaran. Mereka sering mendaku, agama dan iman yang mereka peluk paling benar; yang lain salah, sesat, dan hanya akan menggiring pemeluknya ke neraka. Na’uzu ...
Read More »