4.26/5 (74) FOLLOW untuk mengikuti artikel-artikel mencerahkan Follow Us Jika Mesir mempunyai Muhammad Abduh, Nasr Hamid Abu Zayd. Iran mempunyai Abdulkarim Soroush. Sudan mempunyai Abdullah Ahmed An-Na’im, Mahmoud Mohammed Taha. India mempunyai Asghar Ali Engineer. Maroko mempunyai Mohammed Abed Al-Jabiri. ...
Read More »Beda Kiai Rendah Hati dan Ustaz Televisi
4.25/5 (102) Di kampung saya, ada seorang kiai yang cukup dikenal. Sebut saja namanya Kiai Hamdan. Ia adalah kiai kampung yang sehari-harinya bergelut dengan lumpur, pacul, kitab, ceramah, membersamai keluarga orang yang meninggal sampai melayani tamu dengan hajat bermacam-macam. Ia ...
Read More »Yang Panas di IslamLib
3.87/5 (38) Sebagai sebuah situs web yang mengangkat tema agama dalam tulisan-tulisannya, IslamLib cukup mampu menarik perhatian banyak masyarakat. Bagi saya, selain tulisan, ada sesuatu yang menarik dari IslamLib, yakni komentar-komentar yang berada di bawah tulisan yang diterbitkan. Beberapa waktu ...
Read More »Teologi Berpengelamanan untuk LGBT di Indonesia
3.63/5 (27) Melihat maraknya kasus LGBT, saya ingin mengajukan satu pendekatan keagamaan (tidak hanya terbatas Islam) sebagai alternatif cara pandang dalam memahami dan menyikapi kasus LGBT di Indonesia. Cara pandang keagamaan ini penulis sebut sebagai experiencial theology (teologi berpengalamanan). Walaupun ...
Read More »Menuju Agama Cinta, Bukan Agama Kebencian ala Donald Trump
4.2/5 (54) Tulisan ini disampaikan pada Pidato Kebudayaan: “Agama Ideal di Masa Depan” dalam rangka ulang tahun Jaringan Islam Liberal yang ke-15, Jumat, 01 April 2016 di Pisa Kafe Mahakam, Jakarta. Donald Trump barangkali adalah salah satu tokoh yang ...
Read More »LGBT, Agama, Teks Alkitab, dan Temuan Sains Modern
3.44/5 (32) Yesus tidak pernah mengucapkan satu kata pun tentang homoseksualitas. Dalam semua ajarannya tentang banyak hal, tidak pernah dia menyatakan bahwa seorang gay harus dikutuk. Aku pribadi berpikir sangatlah indah jika seorang gay menikah dalam suatu upacara sipil. (Jimmy Carter) ...
Read More »Bahaya Penyalahgunaan Agama
4.32/5 (37) IslamLib – Beberapa waktu yang lalu saya berkesempatan melakukan liputan di suatu acara yang dihadiri oleh Menkopulhukam Luhut B Panjaitan. Dalam kesempatan itu Luhut menyatakan bahwa terdapat sebuah ancaman yang lebih serius terhadap bangsa ini selain terorisme, ancaman ...
Read More »