3.67/5 (3) FOLLOW untuk mengikuti artikel-artikel mencerahkan Follow Us Mula-mula, aktivis harus kita maknai sebagai seseorang atau kelompok yang bertindak secara bersama untuk suatu perubahan: perumusan dan penetapan tujuan bersama. Sebagaimana Hannah Arendt membedakannya dengan manusia pekerja dan seniman, manusia ...
Read More »Penodaan Agama dan Ancaman Demokrasi
4.67/5 (6) Panitia Kerja Komisi III saat ini sedang melakukan pembahasan secara mendalam terhadap materi atau muatan RUU KUHP untuk mendapat persetujuan. Informasi yang berkembang, RUU tersebut akan dirampungkan paling lama akhir tahun 2016 dengan alasan telah tertunda cukup lama. ...
Read More »Netralitas Negara: Pra-Syarat Demokrasi Substansial
3.33/5 (3) Menurut banyak orang, proses demokrasi kita telah berada pada jalan yang benar (on the right track). Secara prosedur, hampir semua lembaga demokrasi tersedia cukup baik. Orang bebas mendirikan ormas/partai, otonomi daerah berjalan lancar, kebebasan berpendapat berjalan begitu massif ...
Read More »Pentingnya Intervensi Negara terhadap Perda Agama
4/5 (2) Fitur permanen demokrasi adalah kemajemukan. Maka persoalan pokok dari negara demokrasi sesungguhnya bicara soal pengelolaan kemajemukan tersebut menurut prinsip-prinsip kesetaraan keadilan bagi setiap warga negara. Dalam konteks demokrasi, tidak bisa dipungkiri Indonesia sebagai negara dengan penduduk Muslim terbesar ...
Read More »Waduk Pidekso: Proyek yang Membelenggu Kebebasan
4.57/5 (7) IslamLib – Rencana pembangunan Waduk Pidekso di Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah, terang adalah bentuk pelanggaran terhadap kebebasan manusia (individu). Kebebasan, seperti banyak pemikir liberal mengartikannya, adalah kondisi di mana manusia tak lagi terhalang oleh tindakan eksternal yang tak dikehendakinya. ...
Read More »Arisan Melawan Kemiskinan
4.44/5 (16) Semiskin-miskinnya seseorang, setidaknya ia memiliki seorang tenaga kerja: yaitu dirinya sendiri. Saya lupa siapa yang menyatakan ini. Tapi kemungkinan besar adalah Professor Chunlai Chen, pengajar ekonomi di Crawford School of Public Policy, ANU. Selain memiliki diri sendiri, orang ...
Read More »Keajaiban dan Kecemasan Indonesia
4.75/5 (4) IslamLib – Beberapa hari lalu, tak sengaja saya membaca kembali esai yang pernah ditulis oleh seorang Indonesianis yang cukup kondang di sini, R. William Liddle, gurunya beberapa “political scientists” Indonesia seperti Saiful Mujani, Rizal Mallarangeng, Denny JA, Doddy ...
Read More »